AyoBacaNews.Com, Bandung- Bagi para creator Facebook, mendapatkan undangan monetisasi Facebook adalah langkah penting untuk mulai menghasilkan pendapatan dari konten.
Dalam kanal YouTube-nya, @DadangIskandar kembali membahas topik hangat tentang bagaimana caranya supaya akun kita lebih cepat mendapatkan undangan monetisasi Facebook.
Video ini sangat dinantikan, apalagi Dadang menambahkan hal-hal baru yang belum pernah ia sampaikan sebelumnya.
Tidak hanya itu, video kali ini juga memuat trik dan langkah-langkah yang mudah diikuti oleh pemula untuk memanfaatkan peluang besar dari fitur monetisasi Facebook.
Jika kamu masih bingung harus mulai dari mana, ulasan ini cocok untuk kamu baca sampai habis!
@DadangIskandar mengungkap tiga langkah utama supaya akunmu cepat mendapat undangan monetisasi Facebook:
Ikuti langkah-langkah sederhana ini untuk mempercepat proses mendapatkan undangan monetisasi Facebook. Jadikan akunmu sehat, kreatif, dan patuh kebijakan.